Informasi Kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru TA 2024/2025
Dalam rangka proses Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Diponegoro Tahun Akademik 2025/2026 serta sebagai upaya keterbukaan informasi, dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu orang tua/ wali calon mahasiswa baru Universitas Diponegoro melalui media Zoom, untuk...
Jadwal Pelaksanaan Wisuda ke-175 Periode Juli 2024
Berikut ini Kami informasikan jadwal pelaksanaan Upacara Wisuda ke-175 Universitas Diponegoro Periode Juli Tahun 2024, bahwa Upacara Wisuda akan dilaksanakan pada tanggal 29 Juli - 2 Agustus 2024 bertempat di Gedung Muladi Dome Undip – Tembalang, Semarang. Perlu kami...
MEKANISME SELEKSI KARTU INDONESIA PINTAR KULIAH (KIPK) MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO JALUR UM TAHUN 2024
Sehubungan dengan akan dimulainya seleksi KIP Kuliah mahasiswa Universitas Diponegoro Jalur Ujian Mandiri (UM) Tahun 2024, berikut kami informasikan ketentuan teknis seleksi mahasiswa calon penerima KIP Kuliah Universitas Diponegoro: Mahasiswa calon penerima...
WAWANCARA KIP KULIAH JALUR SNBT TAHUN 2024
Sehubungan dengan proses verifikasi calon mahasiswa penerima KIP Kuliah tahun akademik 2024/2025, berikut kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut : Calon mahasiswa penerima KIP Kuliah diwajibkan untuk mengikuti wawancara verifikasi data dengan jadwal di lampiran...
TAWARAN PARAGON SCHOLARSHIP PROGRAM TAHUN 2024
Menindaklanjuti hasil sosialisasi Paragon Scholarship Program Tahun 2024 tanggal 26 Juni 2024 antara PT. Paragon Technology and Innovation dan Kampus Mitra, bersama ini kami sampaikan bahwa Paragon memberikan kesempatan kepada mahasiswa Universitas Diponegoro untuk...
PROPOSAL LOLOS PENDANAAN PERGURUAN TINGGI PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA (PMW) TAHUN 2024
Berdasarkan penilaian yang dilaksanakan pada tanggal 31 Mei 2024 dengan ini kami umumkan Proposal Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) Tahun 2024 yang dinyatakan lolos review dan berhak mendapatkan pendanaan dari Universitas Diponegoro sebagaimana terlampir berikut....
TAWARAN BEASISWA CENDEKIA BAZNAS (BCB) TAHUN 2024
Berdasarkan hasil Sosialisasi Seleksi Beasiswa Cendekia Baznas Dalam Negeri dan Ma’had Aly Tahun 2024 tanggal 1 Juli 2024 antara Baznas dengan seluruh Perguruan Tinggi Mitra Baznas, Baznas memberikan kesempatan kepada mahasiswa/i Universitas Diponegoro untuk menjadi...
MEKANISME SELEKSI KARTU INDONESIA PINTAR KULIAH (KIPK) MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO JALUR SNBT TAHUN 2024
Sehubungan dengan akan dimulainya seleksi KIP Kuliah mahasiswa Universitas Diponegoro Jalur SNBT Tahun 2024, berikut kami informasikan ketentuan teknis seleksi mahasiswa calon penerima KIP Kuliah Universitas Diponegoro: Mahasiswa calon penerima KIP Kuliah...
PENDAFTARAN BEASISWA MARGA PEMBANGUNAN JAYA TAHUN 2024
Menindaklanjuti surat dari Ketua Pengurus Yayasan Marga Pembangunan Jaya Nomor 129/YMPJ/06.2024 tanggal 10 Juni 2024 tentang Informasi Pembukaan Pendaftaran Beasiswa Pembangunan Jaya Tahun Akademik 2024-2025, bersama ini kami sampaikan bahwa Yayasan Marga Pembangunan...
PENDAFTARAN BEASISWA BCA FINANCE PEDULI 2024
BCA Finance membuka Program Beasiswa BCA Finance Peduli 2024 dengan memberikan : Bantuan dana pendidikan sebesar Rp 3.500.000 (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) per semester (diberikan kepada mahasiswa aktif semester 5 hingga maksimal semester 8) Pelatihan/ pembekalan...
Tim PPK ORMAWA UNDIP lolos
Setelah mengikuti seleksi nasional tim PPK ORMAWA Universitas Diponegoro lolos untuk mendapatkan pendanaan. Dari 20 tim PPK ORMAWA yang mengikuti seleksi , sebanyak 18 tim PPK ORWAWA lolos mendapatkan dana PPK ORMAWA nasional. ...
TAWARAN BEASISWA FLASH TAHUN 2024
Menindaklanjuti Informasi dari PIC Beasiswa Flash Fastabiq perihal pembukaan program Beasiswa Flash (Fastabiq Leadership Scholarship), berikut kami informasikan ketentuan seleksi Beswan Djarum 2024/2025 sebagai berikut: Persyaratan Umum: Warga Negara Indonesia (WNI)...